Senin, 13 Juni 2011

SOAL UAS

UAS PENGANTAR BISNIS
SEMESTER GENAP 2010/2011
PRODI EKONOMI SYARIAH IAIN SUNAM SURABAYA


KETENTUAN MENGERJAKAN :
a.       Kerjakan dengan tetap mencantumkan daftar pustaka !
b.      Di harapkan jawaban murni hasil pemikiran sendiri tanpa bekerja sama dengan teman , jika terdeteksi jawaban sama maka akan diberi score 1 !
c.       Kirimkan jawaban via email dan tetap mengumpulkan hard copy saat jadwal ujian PB dilaksanakan !
d.      Segala kecurangan tidak dapat di tolerir !!!


SOAL
  1.        Jelaskan etika bisnis internasional dan Islami !
  2.       Jelaskan hal yang perlu di persiapkan sebelum memulai bisnis !
  3.       Jelaskan metode dalam mengembangkan bisnis usaha kecil !
  4.       Apa saja yang perlu dilakukan apabila akan memulai usaha tidak memiliki modal, jelaskan secara      lengkap langkah-langkah yang di ambil !
  5.      Buatlah inovasi usaha yang ingin dilakukan yang memiliki prospek tinggi dan produk yang andal dan memiliki daya saing tinggi baik yang sudah dilaksanakan atau yang masih dalam angan !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar